Spesfikasi & Harga Samsung M21 Terbaru 2021
Harga Samsung M21 – selamat bertemu lagi dengan kami, nah disini kami akan melakukan sebuah review lagi salah satu merk smartphone terkenal di Indonesia. Pasti kalian sudah bisa tahu dengan melihat judul diatas, ya Samsung, brand ternama ini pertengahan tahun 2020 ini sudah merilis salah satu produk Samsung terbaiknya. Samsung M 21 ini adalah keluaran pada seri galaxy dengan tipe M. kita semua mungkin sudah tahu bahwa samung galaxy tipe A dan M merupakan smartphone dengan yang murah dari tipe yang lainnya di tahun ini.
Setelah sebelumnya juga sudah dirilis untuk tipe M20. Karena banyak yang penasaran dengan Samsung galaxy M21 ini kami akan akan mencoba mengulasnya untuk anda. Banya dari para konsumen Samsung yang bertanya Tanya, berikut seperti dibawah ini yang sering mereka ingin tahu
- Bagaimana Spek Samsung galaxy M21?
- Bagaimana Fitur Samsung galaxy M21?
- Berapa Harga Samsung galaxy M21?
Okey kini kita akan fokus mengulas ponsel Samsung terbaru ini, mulai spesifikasi Samsung galaxy M21, Samsung ini merupakan generasi terbaru yang hadir dengan desain yang menarik, bentuk persegi panjang dengan 1 kamera selfi didepan, dan juga memiliki tipe layar dengan bahan kaca, dilapisi dengan anti gores Corning Gorilla Glass generasi ke 3.
Daftar Isi
Review Spesifikasi & Fitur Samsung Galaxy M21
Nah untuk penjelasan spesifikasi dan Fitur Samsung M21 ini mari kita simak penjelasan dibawah ini.
DIMENSI & TAMPILAN
Hadir dengan ukuran dimensi 159 x 75.1 x 8.9 mm yang cukup lebar membuat smartphone ini banyak dicari oleh konsumen. dengan lebar layar sedang untuk ukuran smarphone kekinian ini bisa menjadi ukuran yang pas untuk dibawa kemana pun karena berat ponsel ini hanya 188 gram saja.
Untuk tampilan layar yang berukuran 6.4 inch ini juga luamayan bagus untuk game mobile, maupun untuk sekedar menikmati film dan drakor. Karena tipe layar super amoled memiliki kejernihan dan ketajaman gambar yang dihasilkan untuk beberapa aktifitas anda diatas. Dan juga untuk resolusinya juga sangat mendukung yaitu berukuran 1080×2340 piksel.
Untuk bodynya smartphone ini menggunakan bahan polymer plastic, frame plastic ini diharapkan smartphone ini ringan dan tidak cepat panas jika digunkan dalam waktu yang begitu lama. Nah sudah tahu gimana display dari luarya, lanjut ke kamampuan Samsung galaxy m21.
Performa Samsung Galaxy M21
Bagi kamu yang mungkin sedang mencari hp Samsung murah dengan prosesor yang bagus samung galaxy M21 ini bisa menjadi pilihan anda, dengan system operasi terbaru Android 10 akan mempermudah setiap aktivitas dari penggunaan ponsel mulai berselancar di internet, youtube bahkan media social anda, kemudian galaxy m21 ini juga sudah dilengkapi dengan chipset Exynos 9611, kalau mungkin bagi kamu Exynos 9611 ini memiliki nilai yang sempurna sebagai chipset Samsung yaitu dengan nilai 75.
Hal itu bisa dilihat dari beberapa kemapuan dalam menjalankan CPU dengan kecepatan 4×2.3 GHZ dan kemampuan menjalankan RAM hingga 2133 MHZ, cukup tangguh untuk smartphone Samsung tipe M ini. Semua data diatas dapatkan dari beberapa sumber yang mengulas tentang Chipset Exynos 9611 dari Samsung ini.
Untuk menambah kemapuan kerja Samsung Galaxy M21 sudah dilengkapi dengan RAM dan ROM yang cukup besar. Yaitu RAM 4GB dan ROM 64 GB. Dimana lebih banyak ruang yang bisa anda pakai untuk menyimpan file dan data yang anda butuhkan.
Kamera Samsung Galaxy M21
Dari segi kamera ini anda akan mendapatkan 1 kamera selfi dengan ukuran yang cukup besar yaitu 20 MP, hal ini akan membuat kwalitas dari gambar dan video yang diambil akan lebih cernih dan tajam. Terdapat juga flash dalam layar. Kemudian pada kamera belakang terdapat tripel kamera mulai dari kamera utama berukuran 48 MP. Lalu kamera kedua 8 MP dan kamera ketiga 5 MP, dilengkapi dengan flash. Nah pasti hal ini akan menambah keistimewaan dari smartphone ini.
Untuk lebih lengkapnya kami akan memberikan informasi lebih di tabel dibawah ini:
Tabel Spesifikasi & Fitur Samsung Galaxy M21
Jaringan | Teknologi
2G
3G 4G |
GSM/HSPA/LTE
· GSM = 850/900/1800/1900 (SIM 1 & SIM 2) 2 kartu sim · HSDP= 850/900/1900/2100 (SM-A207F/DS) · HSDPA= 850/900/1700/1900/2100 – SM-A207M/DS |
Keluaran Gadget | bln/thn | Maret 2020 |
Bentuk/ukuran | lebar | 159 x 77.1x 8.9 mm |
Berat | 188 grm | |
Bahan | Plastic frame , Glass Front, , Plastic back | |
SIMCARD | Sim 1 dan Sim 2 | |
Tampilan layar | Ukuran layar | 6,4 inch |
Tipe Layar | Super Amoled 420 nits | |
Resolusi | 1080 x 2340 pixels piksel | |
Teknologi | OS | Android 10,One ui 2.0 (Teresedia) |
Chipset | Exynos 9611 +-10nm | |
CPU | Octa-core – (4×2.3 GHz Cortex-A73 dan juga 4×1.7 GHz Cortex-A53) | |
GPU | Mali-G72 (Teresedia) | |
MEMORY | Card slot | microSDXC (dedicated slot) |
Internal | RAM 4GB / ROM 64GB | Tersedia |
Kamera | 3 Kamera | 48 mp /8 mp/5mp |
Features | LED flash, panorama, HDR | Tersedia |
Kamera selfi/Depan | Single | 20 MP |
Video | 4K – [email protected] | Tersedia |
SOUND Speaker | Loudspeaker | Tersedia |
kabel3.5mm jack | Tersedia | |
COMMS | WLAN | Wi-Fi Direct, hotspot |
Bluetooth | 4.2, A2DP, LE | |
GPS | A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS | Tersedia |
NFC | Tidak Tersedia | |
Radio | FM radio | Tersedia |
USB | USB Type-C 2.0 | Tersedia |
Fitur | Sensors | Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass |
Baterai | Type | Li-Po 6000 mAh, non-removable |
Kecepatan Pengisian Baterai | Fast charging 15W | Tersedia |
Warna HP | Black, Blue, Red, Green |
Tambahan informasi bahwa Samsung Galaxy M21 ini memiliki kapasitas baterai yang sangat besar. Hingga 6000 mAh. Dimana baterai ini berjenis Li-Po yang terkenal memiliki kemampuan dan performa yang lebih baik ketimbang dari baterai jenis Li-lon.
Nah lalu berapa Harganya?
Harga Samsung Galaxy M21 Terbaru
Tipe Smartphone |
Harga |
Samsung Galaxy M21 RAM 4GB+64 GB | Rp.2.599.000 |
Note:
- Harga yang kami ambil merupakan harga terbaru dan terupdate langsung dari toko online.
- Harga dapat berubah sewaktu-waktu
- Beda tempat pembelian biasanya harga berbeda, jadi selalu bertanya saat ingin membeli
- Selalu pantengin terus toko online yang memiliki kerja sama dengan Samsung bakal banyak sekali promo-promo yang bisa kamu dapatkan
Sekian ulasan yang kami sampaikan tentang Review, spesifikasi dan harga terbaru Samsung Galaxy M21. Semoga ulasan diatas dapat menjadi panduan terbaik untuk anda memiliki smartphone idaman anda. Sekian dan terima kasih.